Perluas Jangkauan Distribusi Departemen Kimia FMIPA UI Kembali Bagikan Hand Sanitizer Hingga ke Fasyankes

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UI melalui Departemen Kimia dan Himpunan Mahasiswa Departemen (HMD) Kimia bekerjasama dengan Alumni FMIPA UI kembali membagikan cairan pembersih tangan atau Hand Sanitizer secara gratis, dalam program pengabdian masyarakat. Pembagian cairan pembersih tangan…









