FMIPA UI Bersama BRIN dan Badan Atom Dunia Hadirkan 29 Delegasi Negara, Bahas Penguatan Standar Fisika Medis

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia (FMIPA UI) menjadi tuan rumah acara International Workshop on Certification of Medical Physicists yang diselenggarakan pada 24–28 November 2025 di Hotel Novotel, Solo, Jawa Tengah. Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara badan atom…









