Berkat Inovasi Mitigasi Tsunami Berbasis Budaya, FMIPA UI Raih Penghargaan Internasional

Tim mahasiswa dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia (FMIPA UI) yang menamakan diri Terrascientia berhasil mengembangkan SmongNet, sebuah platform berbasis web yang memadukan pendekatan ilmiah dengan kearifan lokal dalam mitigasi bencana tsunami. Platform ini mengintegrasikan data geospasial,…









